Tentang Rasa , Cerita dan Waktu
klik, untuk membaca selanjutnya ...
Terima kasih atas rasa ini
Rasa yang selalu ada
Rasa yang begitu ambisius
Rasa yang sangat hebat
Rasa yang kini tertinggal
Terima kasih atas cerita ini
Cerita yang belum pernah aku miliki
Cerita yang begitu berkesan
Cerita yang membuat duka
Cerita yang membuat suka
Cerita yang selalu dikenang
Cerita baru namun berarti
Terima kasih atas waktu ini
Waktu pertemuan
Waktu perkenalan
Waktu perpisahan
-suzanndita-
Sept, 2019
2 Comments
Sedih amat ceritanya..
BalasHapusBoleh copas donk yaa...
berhasil menarik pembaca untuk larut dalam kesedihan.
HapusHallooo, terima kasih sudah membaca tulisan saya,
jika berkenan silahkan jejak digital teman disini.
Tinggalkan lah, rekam jejak yang menyenangkan tanpa ada unsur SARA.
Salam Budaya, ^,^